STPN Wisuda 624 Taruna, Siap Dukung Reforma Agraria dan Penataan Ruang

- Jurnalis

Sabtu, 30 Agustus 2025 - 22:41 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

InfoMatoa, (Sleman) | Sekolah Tinggi Pertanahan Nasional (STPN) menggelar wisuda bagi 624 taruna dan taruni di Pendopo STPN, Sleman, Sabtu (30/8/2025). Agenda ini menjadi momentum penting dalam menyiapkan sumber daya manusia unggul di bidang pertanahan untuk mendukung kebijakan strategis pemerintah.

Dalam prosesi tersebut, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, menyampaikan pesan agar para lulusan berkontribusi langsung di tengah masyarakat, baik melalui instansi ATR/BPN, sektor swasta, maupun dunia akademik.

Wisuda bukanlah akhir perjalanan, melainkan awal dari babak baru. Semua lulusan dibutuhkan untuk menciptakan keadilan, pemerataan, dan kesinambungan ekonomi,” ujar Nusron.

Ketua STPN, Sri Yanti Achmad, menambahkan bahwa lulusan STPN diharapkan mampu menjadi tenaga profesional, berintegritas tinggi, serta siap mendukung Reforma Agraria, penataan ruang, percepatan pendaftaran tanah, hingga penguatan kelembagaan pertanahan di seluruh Indonesia.

Baca Juga :  Indonesia dan IMO Gelar Seminar Daur Ulang Kapal, Dorong Industri Maritim Ramah Lingkungan

Kegiatan wisuda juga dihadiri Wakil Menteri ATR/Wakil Kepala BPN Ossy Dermawan, jajaran pejabat tinggi ATR/BPN, pimpinan serta dosen STPN, dan keluarga wisudawan yang turut memberikan dukungan. [Red]

BERITA LAINNYA

Prabowo Kumpulkan 1.200 Guru Besar di Istana, Bahas Arah Besar Pendidikan dan SDM Nasional
OTT Pajak di Jakarta Utara Ungkap Dugaan Suap Rp59 Miliar, Ujian Serius Reformasi Kemenkeu
Impor Solar Disetop, Bahlil Wajibkan SPBU Swasta Serap Pasokan dari Pertamina
Tito Karnavian Percepat Pencairan Bantuan Rumah Warga Terdampak Bencana di Sumatera
Anggaran Transfer ke Daerah Aceh Dipastikan Utuh Meski Terdampak Bencana
Kemenhub Bekukan Izin Cahaya Trans Selama 12 Bulan Usai Kecelakaan Maut di Semarang
Nadiem Makarim Siap Hadiri Sidang Dakwaan Kasus Pengadaan Laptop Usai Dua Kali Absen karena Sakit
TNI AL Amankan Kapal Bermuatan Kayu & Narkoba di Perairan Karimun, 3 Orang Diproses Hukum
Berita ini 1 kali dibaca

BERITA LAINNYA

Jumat, 16 Januari 2026 - 07:57 WIT

Prabowo Kumpulkan 1.200 Guru Besar di Istana, Bahas Arah Besar Pendidikan dan SDM Nasional

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:51 WIT

OTT Pajak di Jakarta Utara Ungkap Dugaan Suap Rp59 Miliar, Ujian Serius Reformasi Kemenkeu

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:59 WIT

Impor Solar Disetop, Bahlil Wajibkan SPBU Swasta Serap Pasokan dari Pertamina

Senin, 12 Januari 2026 - 08:06 WIT

Tito Karnavian Percepat Pencairan Bantuan Rumah Warga Terdampak Bencana di Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 - 09:24 WIT

Anggaran Transfer ke Daerah Aceh Dipastikan Utuh Meski Terdampak Bencana

Berita Terbaru

Eropa - Amerika

Gedung Putih Tegaskan Sikap Trump soal Greenland Tetap Sama

Jumat, 16 Jan 2026 - 12:19 WIT

error: Content is protected !!